PT Bank Central Asia Tbk adalah perusahaan jasa keuangan perbankan yang didirikan pada tahun 1957. Bank Central Asia atau biasa disebut BCA merupakan salah satu perbankan swasta terbesar di Indonesia yang melayani nasabah perorangan, badan usaha serta institusi melalui jaringan kantor berskala nasional bahkan internasional yang tersebar hingga di seluruh wilayah Indonesia dan mancanegara. BCA menjadi perbankan swasta yang memiliki kontribusi besar dalam dunia perbankan di Indonesia, selain memiliki jaringan yang luas hingga ke seluruh wilayah nusantara BCA juga mampu menjangkau jaringan internasional sehingga semakin memudahkan nasabah dalam bertransaksi. Perbankan ini selalu mengutamakan pelayanan nasabah baik secara langsung maupun melalui fasilitas layanan lainnya seperti mesin ATM, internet banking, sms banking serta call center. Hingga saat ini Bank BCA menjadi bank pilihan para nasabah terutama nasabah yang memiliki bisnis baik di dalam negeri maupun dimancanegara, selain menawarkan berbagai kemudahan dalam bertransaksi BCA juga memiliki kerjasama dengan beberapa perbankan nternasional sehingga semakin memudahkan nasabah dalam menjalankan bisnisnya menggunakan layanan dari Bank BCA. Pertumbuhan bisnis
Sekretaris
Persyaratan:
- Wanita
- Pendidikan minimal D3
- Usia maksimal 27 tahun
- Ipk minimal 2,75 skala 4,00
- Mampu berbahasa inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer
- Berpenampilan menarik
- Mampu berbahasa inggris
- Komunikatif
- Ramah
- Sehat jasmani rohani
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Segera daftarkan diri anda melalui alamat dibawah ini:
PT Bank Central Asia Tbk
Head office
BCA Wisma Asia I lantai 21
Jln Letjen S Parman Kav 79 Jakarta Barat
Jakarta 11420
Informasi selengkapnya silahkan lihat disini
Lowongan Kerja Bank Central Asia (BCA) Terbaru Desember 2015
Silahkan tinggalkan komentar anda, baik saran atau kritik. Satu Komentar sangatlah berharga asalkan jangan nyepam