PT PLN (Persero) adalah perusahaan BUMN yang bergerak dalam bidang penyediaan tenaga listrik di Indonesia. PT PLN atau Perusahaan Listrik Negara ini merupakaan perusahaan energi yang sangat bermanfaat bagi kelangsungan hidup masyarakat terutama dalam era modern seperti sekarang yang mana kebanyakan manusia hidup dalam kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Berbagai peralatan elektronik maupun peralatan rumah tangga mutlak menggunakan tenaga listrik dari PLN, tidak hanya itu, peralatan modern untuk mempercepat pekerjaan pun hampir semuanya menggunakan energi listrik. PT PLN (Persero) tercatat sebagai perusahaan publik yang melayani masyarakat Indonesia dari semua lapisan, baik dari kalangan menengah kebawah sampai dengan kalangan elit yang hidup dalam kemewahan. PT PLN (Persero) menghasilkan energi listrik dari berbagai sumber mulai dari tenaga air, udara, uap serta tenaga panas yang dirubah menjadi energi listrik yang dapat dimanfaatkan seluruh umat manusia. PT Perusahaan Listrik Negara secara nyata membantu pemerintah Indonesia dalam upaya memajukan pembangunan di berbagai bidang kehidupan, BUMN PT PLN juga memiliki peran aktif dalam upaya memajukan dan menjaga pelestarian lingkungan supaya terbebas dari kerusakan yang disebabkan oleh tangan-tangan manusia yang tidak bertanggung jawab.
PT PLN (Persero) dan pemerintah tahun 2015 ini berencana akan menyelesaikan program listrik masuk desa dan program neonisasi khususnya wilayah Indonesia bagian timur. BUMN PT PLN saat ini kembali membuka karir dengan kualifikasi sebagai berikut:
Graduate Programs on Mei 2015
Persyaratan:
- Warga negara Indonesia
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal D3, D4 dan S1 jurusan teknik sipil, teknik elektro, teknik mesin, teknik industri, manajemen, bisnis serta administrasi negara
- Single
- Usia tidak lebih dari 26 tahun
- Ipk minimal 3,00
- Fresh graduate
- Berwawasan luas
- Memiliki kemampuan berbahasa inggris
- Komunikatif
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Mampu mengoperasikan komputer
- Berkepribadian baik
- Berpenampilan menarik
- Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Daftarkan diri anda sekarang juga melalui alamat dibawah ini:
PT PLN (Persero)
Kantor unit
PT PLN (Persero) Wilayah Sulawesi selatan, Sulawesi utara dan Sulawesi barat
PO BOX 1206
Lamaran paling lambat tanggal 12 Mei 2015
Keterangan lebih lanjut silahkan lihat disini
Lowongan Kerja BUMN PT PLN (Persero) Terbaru Mei 2015
Silahkan tinggalkan komentar anda, baik saran atau kritik. Satu Komentar sangatlah berharga asalkan jangan nyepam